Bola

Erick Thohir Pastikan Tak Ada Pemain Titipan di Timnas U16

sport.fin.co.id - 22/06/2024, 17:33 WIB

Ketua Umum Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir memberikan keterangan kepada awak media di Jakarta. (ANTARA/Aloysius Lewokeda)

Padahal, pemain lawan sempat mendapatkan tendangan penalti, namun berhasil ditahan kiper Timnas U16, M Ichsan.

“Catatan yang kami banggakan bagaimana fisik dan mental pemain itu bisa baik. Kemarin dapat penalti, kalau itu gol pasti berubah tapi kiper bisa menahan dan pemain muda terus konsisten,” ujar Erick.

Baca Juga

Berikut daftar 23 nama pemain Timnas Indonesia U16:

  1. Dafa Al Gasemi

  2. Rendy Razzaqu

  3. Mhd Nur Ichsan

  4. Ida Bagus Putu Cahya

    Baca Juga

  5. Putu Panji Apriawan

  6. Andi Faith

  7. Raihan Apriansyah

  8. Mathew Baker

  9. Azizu Milanesta

  10. Fabio Azkairawan

Khanif Lutfi
Penulis